BEKASIMEDIA.COM

Menu

Mode Gelap
Soal Kisruh Data PKH Ini Penjelasan, Anggota DPRD Enie Widhiastuti Ketua Fraksi PKS Kota Bekasi Terkait TKK Minta Pemkot Lakukan Langkah Ini Bawaslu Kota Bekasi Ingatkan di Masa Sosialisasi Para Caleg dan Partai Pahami Aturan yang Berlaku Islamic Book Fair 2023: Memperkenalkan Buku sebagai Pilar Peradaban Dishub Kota Bekasi Batasi Operasional Kendaraan Besar, Khusus Kendaraan Sumbu Tiga Keatas

Berita Terbaru · 12 Jan 2015 WIB ·

Megawati Sukses Buka Warung Di Cikarang


 Megawati Sukses Buka Warung Di Cikarang Perbesar

image

“Warung Bu Mega” adalah nama salah satu warung makan di Jl.Kasuari IX, Perumahan Cikarang Baru, Kabupaten Bekasi. Warung makan ini dikenal luas di kalangan karyawan pabrik dan mahasiswa yang tinggal di kos-kosan yang tersebar di wilayah Cikarang Baru dan sekitarnya.

Warung Bu Mega menyediakan berbagai jenis masakan dari sayuran, olahan ayam, daging, hingga ikan. Dengan sistem prasmanan, pembeli bisa bebas memilih lauk yang disukai. Selain itu, tak ada pembatasan  berapa banyak nasi yang diambil. Yang diet bisa mengambil sedikit, yang nafsu makannya tinggi bisa makan banyak.

Selain rasa masakan yang cukup memuaskan dengan harga yang relatif bersaing, pembeli juga bisa nyaman menyantap makanan layaknya di sebuah  restoran. Hal ini dikarenakan, ruang makan Warung Bu Mega cukup luas dan bersih dengan meja kursi yang ditata apik.

“Makan disini asyik, tempatnya higienis dan makanannya juga enak, harganya gak mahal, jadi lengkap dah,” ujar Rahmat pelanggan Setia Bu Mega.

“Iya, emang pemilik warung ini namanya Bu Mega, lengkapnya Megawati,”  ungkap kasir Warung Bu Mega saat ditanya perihal nama yang dipakai. (mk)

Artikel ini telah dibaca 24 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Akan Digelar Di Taman Kota, Ketua Umum Qur’anic Relationship Ajak Pemuda Bekasi Mengaji

28 Maret 2024 - 23:54 WIB

Rian Nopandra kembali pimpin ketua PWI Banten periode 2024-2029

28 Maret 2024 - 08:52 WIB

Kecewa atas Pelaksanaan Pemilu 2024 yang Tidak Transparan DPRD Akan Panggil Ketua KPU dan Bawaslu

26 Maret 2024 - 17:54 WIB

Anis Byarwati Tegaskan Kerjasama Dengan Dewan Kota Jakarta Untuk Kemaslahatan Masyarakat

25 Maret 2024 - 15:54 WIB

Sodikin: Pemkot Bekasi Harus Berani Beli Lahan Untuk Pembangunan Gedung Sekolah Di Jatirahayu

24 Maret 2024 - 18:09 WIB

Pengamat Politik Unsoed Prediksi Partai Koalisi Pilpres yang Berseberangan Potensi Berkoalisi di Pilbup Banyumas

22 Maret 2024 - 05:37 WIB

Trending di Berita Terbaru