Giga Indonesia Tetap Menolak Pengesahan UU P-KS. Ini Alasan Lengkapnya
BEKASIMEDIA.COM – Masa-masa genting di DPR Periode 2014-2019 tidak hanya berkutat pada masalah pelemahan KPK dan pro kontra RKUHP saja, tetapi juga RUU Penghapusan Kekerasan…
BEKASIMEDIA.COM – Masa-masa genting di DPR Periode 2014-2019 tidak hanya berkutat pada masalah pelemahan KPK dan pro kontra RKUHP saja, tetapi juga RUU Penghapusan Kekerasan…
“Kami sebagai perempuan muda Indonesia merasa dibungkam. Ketika kami menyuarakan perbedaan dengan tidak mendukung RUU P-KS, maka mereka para pendukung RUU P-KS memberikan stigma negatif pada kami. Padahal Indonesia adalah negara demokrasi. Jika mereka berhak menyuarakan pendapat, mengapa ketika kami bersuara yang berbeda dengan mereka, kami dibungkam?” kata Juru Bicara ACN, Anila Gusfani