BEKASIMEDIA.COM

Menu

Mode Gelap
Heri Sholihin Menang, Kota Bekasi Punya Wali Kota Baru Soal Kisruh Data PKH Ini Penjelasan, Anggota DPRD Enie Widhiastuti Ketua Fraksi PKS Kota Bekasi Terkait TKK Minta Pemkot Lakukan Langkah Ini Bawaslu Kota Bekasi Ingatkan di Masa Sosialisasi Para Caleg dan Partai Pahami Aturan yang Berlaku Islamic Book Fair 2023: Memperkenalkan Buku sebagai Pilar Peradaban

Berita Terbaru · 9 Mei 2020 11:18 WIB ·

Kapolres: Kriminalitas di Wilayah Kota Bekasi Makin Meningkat


 Kapolres: Kriminalitas di Wilayah Kota Bekasi Makin Meningkat Perbesar

BEKASIMEDIA.COM – Polres Metro Bekasi Kota melaksanakan Kegiatan Patroli Tiga Pilar dalam rangka pencegahan penyebaran virus Corona atau Covid-19, dan antisipasi kriminalitas yang semakin meningkat di wilayah Kota Bekasi, pada Jum’at (07/5/2020) malam.

“Kita ketahui bersama bahwa saat ini ada kecenderungan kriminalitas yang sangat meningkat, oleh karena itu banyak-banyak kita lakukan bagaimana penggelaran anggota dilapangan secara maksimal untuk kegiatan patroli maupun penempatan personil di lokasi yang rawan,” ungkap Kapolres Metro Beksi Kota Kombes Pol. Wijonarko S.I.K, M.Si.

Patroli yang dilaksankan bersama TNI, Dandim, Pemda, Satpol PP, dan juga Shabara Polda Metro Jaya. Kegiatan yang dilakukan upaya pencegahan Covid-19 dan juga antisipasi kriminalitas yang ada di wilayah Kota Bekasi.

“Dalam pelaksanaan kita memberikan himbauan kepada warga masyarakat yang masih ditemukan kerumunan, agar pelaksanaan sesuai dengan ketentuan PSBB itu dipatuhi dari kerumunan da jaga jarak, sehingga diharapkan masyarakat ada edukasi untuk peduli terhadap kesadaran kesehatan sendiri dan keluarga serta orang disekitarnya,” ungkapnya.

Selanjutnya antisipasi kriminalitas di wilayah kota bekasi dengan pelaksanaanya menggelar setiap kekuatan anggota dan menempatkan personil di daerah yang rawan, dan kegiatan patroli yang dilaksanakan oleh seluruh jajaran serta Tiga Pilar lainnya.

“Untuk Kota Bekasi sendiri sudah melakukan perpanjangan tahap kedua, dimana dalam pelaksanaan sampai tanggal 12 Mei 2020, namun untuk wilayah Jawa barat ini dari kota Bekasi berbatasan langsung dengan DKI Jakarta,” ungkapnya. (dns)

 

Artikel ini telah dibaca 15 kali

badge-check

Jurnalis

Baca Lainnya

Pemkot Bekasi Jelaskan Keputusan Pemberhentian Dirut PT Mitra Patriot

19 April 2025 - 15:46 WIB

Jobstreet by SEEK presents Mega Career Expo 2025: Temukan Peluang Kariermu!

9 April 2025 - 15:07 WIB

Peduli Autisme, PT Perusahaan Pengelola Aset Bersinergi dengan Cagar Foundation dalam Program Ramadan

22 Maret 2025 - 23:31 WIB

Pemkot Bekasi Fokus Bersihkan Sisa Lumpur dan Distribusikan Bantuan Pasca Banjir

11 Maret 2025 - 11:41 WIB

Soal Kenaikan Tarif PDAM, Legislator PKS Harap Wali Kota Bekasi Bisa Merasakan Keresahan Masyarakat

4 Maret 2025 - 04:48 WIB

Soal Tarif Baru PDAM Wali Kota Bekasi Tri Adhianto Sebut Penyesuaian Bukan Kenaikan

3 Maret 2025 - 22:55 WIB

Trending di Bekasi On Frame