BEKASIMEDIA.COM

Menu

Mode Gelap
Soal Kisruh Data PKH Ini Penjelasan, Anggota DPRD Enie Widhiastuti Ketua Fraksi PKS Kota Bekasi Terkait TKK Minta Pemkot Lakukan Langkah Ini Bawaslu Kota Bekasi Ingatkan di Masa Sosialisasi Para Caleg dan Partai Pahami Aturan yang Berlaku Islamic Book Fair 2023: Memperkenalkan Buku sebagai Pilar Peradaban Dishub Kota Bekasi Batasi Operasional Kendaraan Besar, Khusus Kendaraan Sumbu Tiga Keatas

Pemilu · 9 Jul 2024 20:58 WIB ·

Deal! Ade Kuswara Kunang di Pilkada Kabupaten Bekasi Akan didampingi Kader PKS


 Deal! Ade Kuswara Kunang di Pilkada Kabupaten Bekasi Akan didampingi Kader PKS Perbesar

BEKASIMEDIA.COM – DPD PKS Kabupaten Bekasi telah mengantongi satu nama calon wakil bupati Bekasi Periode 2024-2029. Hal ini diungkapkan Ketua Bidang Politik, Hukum dan Strategi (Polhukstrat) Satgas Jabar Putih Kabupaten Bekasi Erwyn Kurniawan, Ahad (7/7/2024) kemarin.

Girl in a jacket

“Alhamdulillah sudah ketok palu. Ada satu nama yang diputuskan oleh pimpinan. Tinggal tunggu surat rekomendasi resmi dari DPP,” ujar Erwyn Kurniawan yang juga Staf Khusus Presiden PKS.

Menurutnya nama tersebut telah dikomunikasikan kepada pimpinan partai koalisi dan calon. Bupati Ade Kuswara Kunang.

“Nama cawabup ini sudah kami komunikasikan secara intensif. Alhamdulillah para ketua partai dan cabup menyetujui,” katanya.

Erwyn menambahkan penentuan satu nama ini sudah melewati berbagai pertimbangan. “Kami tak sembarangan dalam memutuskan cawabup yang akan diusung. Banyak yang kami jadikan pertimbangan. Intinya kami ingin menang bersama partai koalisi lainnya,” tegasnya.

Ketika ditanyakan lebih lanjut tentang nama calon wakil bupati yang dimaksud, Erwyn menjawab diplomatis, “pokoknya akan ada kejutan!” (*)

Artikel ini telah dibaca 56 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Didukung Ulama dan Tokoh Jakarta, Ridwan Kamil – Suswono Teken Pakta Integritas

16 November 2024 - 08:15 WIB

Suswono Minta Maaf atas Polemik Pernyataanya di Pertemuan dengan Relawan Bang Japar

29 Oktober 2024 - 05:58 WIB

FBR: ‘Bang Heri Koswara bukan hanya tahu Bekasi tapi Bekasi tahu dia’

29 Oktober 2024 - 03:18 WIB

Anak Muda Bekasi Kecewa, Ternyata Kegiatan Tri Adhianto Hanya Gimmick

28 Oktober 2024 - 17:34 WIB

Tim Kesehatan RIDO Berikan Pelayanan Pengobatan Gratis Ratusan Korban Kebakaran Tambora

21 Oktober 2024 - 14:06 WIB

FUI Sumut Deklarasi Dukung Paslon Asri Ludin Tambunan – Lomlom Suwondo Di Pilkada Deli Serdang 2024

15 Oktober 2024 - 08:58 WIB

Trending di Pilkada