BEKASIMEDIA.COM

Menu

Mode Gelap
Heri Sholihin Menang, Kota Bekasi Punya Wali Kota Baru Soal Kisruh Data PKH Ini Penjelasan, Anggota DPRD Enie Widhiastuti Ketua Fraksi PKS Kota Bekasi Terkait TKK Minta Pemkot Lakukan Langkah Ini Bawaslu Kota Bekasi Ingatkan di Masa Sosialisasi Para Caleg dan Partai Pahami Aturan yang Berlaku Islamic Book Fair 2023: Memperkenalkan Buku sebagai Pilar Peradaban

Berita Terbaru · 30 Sep 2020 08:39 WIB ·

Baim, Anak Bekasi Penghafal Qur’an Meninggal Dunia


 Baim, Anak Bekasi Penghafal Qur’an Meninggal Dunia Perbesar

BEKASIMEDIA.COM – Muhammad Ibrahim Wafiq (Baim) anak kecil yang videonya viral, karena meskipun sedang sakit keras, tidak sadarkan diri namun mulutnya tetap bergerak, tetap menghafalkan ayat suci Al Quran, dikabarkan meninggal dunia di RSPAD Gatot Subroto Jakarta, Rabu (30/9/2020) dini hari pukul 02.30 WIB.

Informasi ini bekasimedia.com dapatkan dari pesan yang beredar dari Ustadz Rozak, staf pengajar di Rumah Al Quran tempat Baim belajar.

Assalamualaikum wr wb
Berita duka cita
Innalilahi wa inna ilaihi rojiun
Telah pulang ke Rahmatullah Ananda
Muhammad Ibrahim Wafiq Bin fajar priandani Hasan
Jam 2.30 dini hari
Allah sangat sayang kepada ananda Baim
Semoga menjadi ahli surga
Dan orang tua keluarga semuanya di beri keikhlasan ketabahan dan kesabaran Aamiin yaa Robbal
Alfatihah….

 

Baim adalah salah satu santri yang belajar di Rumah Tahfidz Al Qur’an Az zahra Perwira, Bekasi Utara, Kota Bekasi. Ia mempunyai cita-cita menjadi hafidz Al Quran 30 Juz sehingga bisa memberikan mahkota kepada ayah dan bundanya di Surga kelak. Ia sekarang baru selesai Juz 30 dan sedang menyelesaikan Juz 29, namun Allah berkehendak lain, Baim telah lebih dahulu dipanggil menghadapNya. Innalillahi wa inna ilaihi rajiun. Semoga husnul khotimah. (yud)

Artikel ini telah dibaca 80 kali

badge-check

Jurnalis

Baca Lainnya

Pemkot Bekasi Jelaskan Keputusan Pemberhentian Dirut PT Mitra Patriot

19 April 2025 - 15:46 WIB

Jobstreet by SEEK presents Mega Career Expo 2025: Temukan Peluang Kariermu!

9 April 2025 - 15:07 WIB

Peduli Autisme, PT Perusahaan Pengelola Aset Bersinergi dengan Cagar Foundation dalam Program Ramadan

22 Maret 2025 - 23:31 WIB

Pemkot Bekasi Fokus Bersihkan Sisa Lumpur dan Distribusikan Bantuan Pasca Banjir

11 Maret 2025 - 11:41 WIB

Soal Kenaikan Tarif PDAM, Legislator PKS Harap Wali Kota Bekasi Bisa Merasakan Keresahan Masyarakat

4 Maret 2025 - 04:48 WIB

Soal Tarif Baru PDAM Wali Kota Bekasi Tri Adhianto Sebut Penyesuaian Bukan Kenaikan

3 Maret 2025 - 22:55 WIB

Trending di Bekasi On Frame