BEKASIMEDIA.COM

Menu

Mode Gelap
Heri Sholihin Menang, Kota Bekasi Punya Wali Kota Baru Soal Kisruh Data PKH Ini Penjelasan, Anggota DPRD Enie Widhiastuti Ketua Fraksi PKS Kota Bekasi Terkait TKK Minta Pemkot Lakukan Langkah Ini Bawaslu Kota Bekasi Ingatkan di Masa Sosialisasi Para Caleg dan Partai Pahami Aturan yang Berlaku Islamic Book Fair 2023: Memperkenalkan Buku sebagai Pilar Peradaban

Berita Terbaru · 4 Feb 2018 12:43 WIB ·

Wali Kota Bekasi Apresiasi Panen Padi di Kalibaru


 Wali Kota Bekasi Apresiasi Panen Padi di Kalibaru Perbesar

BEKASIMEDIA.COM – Wali Kota Bekasi, Rahmat Effendi, Minggu pagi (04/2/2018) mengapresiasi kegiatan panen padi yang berlangsung di Kalibaru, Kecamatan Medan Satria, Kota Bekasi.

Girl in a jacket

Menurut pria yang biasa disapa Bang Pepen, panen padi seperti ini perlu mendapatkan perhatian lebih dari Pemerintah Daerah.

Meskipun lahan yang digunakan bukan lahan milik petani, kata Pepen, setidaknya Pemerintah Daerah dapat memberikan bantuan berupa bibit agar para petani dapat menanam dan mendapatkan hasil panen yang bagus.

Hasil panen yang bagus itu, lanjut Pepen, akan dirasakan pula bagi masyarakat Kota Bekasi. Maka itu, sangat diperlukan peran serta Pemerintah Daerah. Terlebih, saat ini untuk masalah beras, Indonesia mengimpor dari negara lain. Sebuah ironi padahal Indonesia adalah negeri yang subur.

“Dari lahan sekitar 1,5 hektare, itu bisa 1 sampai 1,5 ton beras yang dipanen,” ungkap Pepen.

Ia menilai, bila Pemerintah Daerah mau mendorong para petani dalam hal bibit dan cara mengelola lahan dengan baik untuk pertanian. Panen yang dihasilkan dapat dipastikan bagus dan berkualitas baik.

“Kita habiskan Rp 5 milyar (untuk bibit dan pengelolaan) tapi petani kita dapatkan Rp 20 milyar itu kan untung,” tukas Pepen.

Di tempat yang sama, Danramil 01/Kranji, Mayor Inf Rahmat Triyono dari Koramil 01/Kranji menambahkan, ini suatu program yang sangat membantu masyarakat Kota Bekasi dalam hal ketahanan pangan.

“Kami sebagai TNI, sebagai pedamping ketahanan pangan,” tutupnya. (KBN)

Artikel ini telah dibaca 5 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Heri Sholihin Menang, Kota Bekasi Punya Wali Kota Baru

27 November 2024 - 21:07 WIB

Disela Kegiatan Pilkada 2024 DPC PKS Bekasi Timur Gelar Pelantikan Anggota Muda

24 November 2024 - 11:04 WIB

Soal Hibah APBD, Bareskrim Polri Tindaklanjuti Kasus Dualisme Nama Istri Tri Adhianto

20 November 2024 - 13:50 WIB

Poengky Indarti, Calon Pimpinan KPK dengan Komitmen Pengawasan Pasca Pemilu

20 November 2024 - 08:07 WIB

SMSI Pusat Dukung Komdigi Meregulasi Media Digital

20 November 2024 - 01:03 WIB

Resmikan AB Center, Suswono dan Anis Byarwati Komitmen Dukung UMKM Jaktim Naik Kelas

11 November 2024 - 19:38 WIB

Trending di Berita Terbaru