BEKASIMEDIA.COM

Menu

Mode Gelap
Soal Kisruh Data PKH Ini Penjelasan, Anggota DPRD Enie Widhiastuti Ketua Fraksi PKS Kota Bekasi Terkait TKK Minta Pemkot Lakukan Langkah Ini Bawaslu Kota Bekasi Ingatkan di Masa Sosialisasi Para Caleg dan Partai Pahami Aturan yang Berlaku Islamic Book Fair 2023: Memperkenalkan Buku sebagai Pilar Peradaban Dishub Kota Bekasi Batasi Operasional Kendaraan Besar, Khusus Kendaraan Sumbu Tiga Keatas

Berita Terbaru · 16 Mei 2018 13:23 WIB ·

Aliansi Islam Patriot: Masyarakat Punya Harapan Besar kepada Pemimpin Baru Kota Bekasi


 Aliansi Islam Patriot: Masyarakat Punya Harapan Besar kepada Pemimpin Baru Kota Bekasi Perbesar

BEKASIMEDIA.COM – Ketua Aliansi Islam Patriot Bekasi, Ustadz Amin Idris menyatakan dukungan pihaknya kepada pasangan calon wali kota-wakil wali kota Bekasi, berdasarkan aspirasi masyarakat yang dihimpun para ulama.

“Ini adalah dukungan dari para ulama, kyai, ustadz, tokoh masyarakat, guru-guru, yang mana mereka melihat harapan besar masyarakat kota Bekasi akan pemimpin baru sehingga para ulama, habaib berkumpul mengumpulkan aspirasi masyarakat dan berdiskusi,” kata Amin Idris saat ditemui di kediaman Nur Supriyanto, Rabu (16/5/2018).

Kata Amin, aspirasi dan hasil diskusi itulah yang akhirnya menjadi belakang Piagam Al-Azhar yang memuat 5 poin pernyataan para ulama, habaib, ustadz/ustadzah, serta para dai dalam Muzakarah pada Selasa (15/5/2018).

“Ada 5 poin dirumuskan. Itu adalah bagian-bagian penting yang menjadi piagam Al-Azhar,” imbuhnya.

Sesuai janji Aliansi Islam Patriot, bahwa usai deklarasi Piagam Al-Azhar, dukungan akan langsung diberikan kepada cawalkot Bekasi.

“Maka hari ini kami dari tim aliansi, tim penerima amanah, penyelenggara, ingin menyampaikan dukungan. Ini suara ummat bukan suara aliansi yang diwadahi kyai. hari ini disampaikan ke paslon,” tukasnya. (dns)

Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Jelang Idul Fitri Anis Byarwati Bagikan Paket Sembako dan Bingkisan Lebaran Untuk Masyarakat Jakarta Timur

18 April 2024 - 12:20 WIB

Diyanto Bangga Jadi Peserta JKN

17 April 2024 - 16:28 WIB

Peserta ini Akui Tidak Ada Diskriminasi Pelayanan Bagi Peserta JKN

17 April 2024 - 16:23 WIB

Masuk di Usia Senja, Giyem Merasa Tenang jadi Peserta JKN

17 April 2024 - 16:18 WIB

Kesan Pertama Berobat Menggunakan Program JKN Begitu Memuaskan

17 April 2024 - 16:13 WIB

Biaya Berobat Mahal, Awang : Yuk Yang Belum Terdaftar Cepat Mendaftar Program JKN

17 April 2024 - 16:07 WIB

Trending di Berita Terbaru