BEKASIMEDIA.COM

Menu

Mode Gelap
Heri Sholihin Menang, Kota Bekasi Punya Wali Kota Baru Soal Kisruh Data PKH Ini Penjelasan, Anggota DPRD Enie Widhiastuti Ketua Fraksi PKS Kota Bekasi Terkait TKK Minta Pemkot Lakukan Langkah Ini Bawaslu Kota Bekasi Ingatkan di Masa Sosialisasi Para Caleg dan Partai Pahami Aturan yang Berlaku Islamic Book Fair 2023: Memperkenalkan Buku sebagai Pilar Peradaban

Berita Terbaru · 2 Agu 2019 09:14 WIB ·

Informasinya, Ada Ritual Ini Sebelum Gunung Tangkuban Parahu Erupsi


 Informasinya, Ada Ritual Ini Sebelum Gunung Tangkuban Parahu Erupsi Perbesar

BEKASIMEDIA.COM – Gunung Tangkuban Parahu Jawa Barat atau lebih sering disebut Tangkuban Perahu meletus pada Jumat (26/7/2019). Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) melansir, erupsi Gunung Tangkuban Parahu pada 26 Juli 2019 berlangsung 5 menit 30 detik. Akibat erupsi ini, Taman Wisata Alam (TWA) Gunung Tangkuban Parahu ditutup selama tiga hari sejak Sabtu (27/7/2019).

Kemudian aktivitas gunung menurun beberapa saat sebelum akhirnya kembali erupsi pada Kamis (1/8/2019) pukul 20.46 WIB dengan tinggi kolom abu kurang lebih 180 meter dari dasar kawah. Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) terus melakukan pengamatan secara intensif untuk memantau aktivitas gunung tersebut.

Diluar dari aktivitas erupsi yang kembali terjadi, ternyata di Gunung Tangkuban Parahu beberapa waktu lalu ada upacara adat para penganut kepercayaan.

Para penganut kepercayaan dari berbagai daerah di Indonesia, berkumpul di Tangkuban Parahu melakukan ritual dan membawa sesajen.  Katanya rangkaian ritual upacara bernama Ngertakeun Bumi Lamba ini digelar sebagai wujud syukur atas berbagai berkah yang dimiliki Indonesia.

Berikut ini videonya dari liputan Metro TV

https://youtu.be/4ZqNrl90GHg

 

Bagaimana menurut anda, apakah ada pengaruhnya ritual ini dengan aktivitas Gunung Tangkuban Parahu?

Artikel ini telah dibaca 24 kali

badge-check

Jurnalis

Baca Lainnya

Pemkot Bekasi Jelaskan Keputusan Pemberhentian Dirut PT Mitra Patriot

19 April 2025 - 15:46 WIB

Jobstreet by SEEK presents Mega Career Expo 2025: Temukan Peluang Kariermu!

9 April 2025 - 15:07 WIB

Peduli Autisme, PT Perusahaan Pengelola Aset Bersinergi dengan Cagar Foundation dalam Program Ramadan

22 Maret 2025 - 23:31 WIB

Pemkot Bekasi Fokus Bersihkan Sisa Lumpur dan Distribusikan Bantuan Pasca Banjir

11 Maret 2025 - 11:41 WIB

Soal Kenaikan Tarif PDAM, Legislator PKS Harap Wali Kota Bekasi Bisa Merasakan Keresahan Masyarakat

4 Maret 2025 - 04:48 WIB

Soal Tarif Baru PDAM Wali Kota Bekasi Tri Adhianto Sebut Penyesuaian Bukan Kenaikan

3 Maret 2025 - 22:55 WIB

Trending di Bekasi On Frame