BEKASIMEDIA.COM

Menu

Mode Gelap
Soal Kisruh Data PKH Ini Penjelasan, Anggota DPRD Enie Widhiastuti Ketua Fraksi PKS Kota Bekasi Terkait TKK Minta Pemkot Lakukan Langkah Ini Bawaslu Kota Bekasi Ingatkan di Masa Sosialisasi Para Caleg dan Partai Pahami Aturan yang Berlaku Islamic Book Fair 2023: Memperkenalkan Buku sebagai Pilar Peradaban Dishub Kota Bekasi Batasi Operasional Kendaraan Besar, Khusus Kendaraan Sumbu Tiga Keatas

Berita Terbaru · 9 Jul 2019 WIB ·

Sabyan Ikut Galang Donasi Kemanusiaan di Milad ke-7 HNI


 Sabyan Ikut Galang Donasi Kemanusiaan di Milad ke-7 HNI Perbesar

BEKASIMEDIA.COM – Sabyan, Opick dan Arie Untung turut memeriahkan Milad ke-7 HNI di ICE BSD, Tangerang, Banten, Minggu (07/07/2019). Acara yang mendatangkan ribuan peserta dari berbagai wilayah di Indonesia tersebut juga dilakukan penggalangan donasi kemanusiaan bagi masyarakat yang sedang terkena bencana.

Nissa Sabyan menuturkan sangat berterima kasih dapat dilibatkan dalam acara-acara aksi kemanusiaan. “Ini adalah sebuah penghargaan untuk kami dapat terlibat dalam sebuah acara yang tidak hanya bersifat seremonial belaka,” jelasnya di sela-sela acara.

Nissa juga berterus terang sangat mendukung acara yang bersifat penggalanangan donasi kemanusiaan. “Kami Sabyan, mendukung acara yang di dalamnya menggalang aksi kemanusiaan seperti acara ini,” ujarnya.

Dalam penggalangan donasi kemanusian di acara tersebut. Donasi yang terkumpul tercatat mencapai tiga miliar lebih.
“Sebagai perusahaan yang berbasis produk-produk halal, kami tentu sangat peduli dengan berbagai bencana yang menimpa saudara-saudara kita di Tanah Air,” jelas Agung Yulianto, Direktur Utama HNI.

Agung berharap penggalangan donasi kemanusiaan tersebut dapat menjadi salah satu bentuk sumbangsih kepeduliaand bagi Indonesia.

“Selain ikut menciptakan lapangan pekerjaan, menumbuhkan pengusaha baru, kami berharap lewat donasi kemanusiaan ini, kami dapat memberikan yang terbaik bagi Indonesia,” tandasnya. (HNI)

Artikel ini telah dibaca 2 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Akan Digelar Di Taman Kota, Ketua Umum Qur’anic Relationship Ajak Pemuda Bekasi Mengaji

28 Maret 2024 - 23:54 WIB

Rian Nopandra kembali pimpin ketua PWI Banten periode 2024-2029

28 Maret 2024 - 08:52 WIB

Kecewa atas Pelaksanaan Pemilu 2024 yang Tidak Transparan DPRD Akan Panggil Ketua KPU dan Bawaslu

26 Maret 2024 - 17:54 WIB

Anis Byarwati Tegaskan Kerjasama Dengan Dewan Kota Jakarta Untuk Kemaslahatan Masyarakat

25 Maret 2024 - 15:54 WIB

Sodikin: Pemkot Bekasi Harus Berani Beli Lahan Untuk Pembangunan Gedung Sekolah Di Jatirahayu

24 Maret 2024 - 18:09 WIB

Pengamat Politik Unsoed Prediksi Partai Koalisi Pilpres yang Berseberangan Potensi Berkoalisi di Pilbup Banyumas

22 Maret 2024 - 05:37 WIB

Trending di Berita Terbaru